Friday, April 4, 2014

Lirik Lagu Kotak - Aku Percaya Pilihanku

Tags
Lirik Lagu Kotak - Aku Percaya Pilihanku - Hallo sahabat Lirik Lagu dan Chord Gitar Mudah - Music Blits, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Lirik Lagu Kotak - Aku Percaya Pilihanku, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Kotak, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Lirik Lagu Kotak - Aku Percaya Pilihanku


Lirik Lagu Kotak - Aku Percaya Pilihanku

Sedang ku jalani
Kisah cinta yang sulit dimengerti
Sedang ku alami
Yang terbaik yang terburuk denganmu

Semua teman mengingatkan
Aku jangan mencintai kamu

Aku percaya pilihanku
Aku percaya itu kamu
Bila memang salah biarlah salahku

Sedang ku cari
Cara yang bisa menyatukan kita
Walaupun terus di penuhi drama yang menyakitkan

Semua teman mengingatkan
Aku jangan mencintai kamu

Aku percaya pilihanku
Aku percaya itu kamu
Bila memang salah biarlah salahku

Aku berhak cintai kamu

Selama kamu cintai aku
Akan lebih salah
Bila ku abaikan rasa ini

Aku percaya pilihanku
Aku percaya itu kamu
Bila memang salah biarlah salahku

Ku berhak cintai kamu
Selama kamu cintai aku
Akan lebih salah
Bila ku abaikan rasa ini


Demikianlah Artikel Lirik Lagu Kotak - Aku Percaya Pilihanku


Sekianlah artikel Lirik Lagu Kotak - Aku Percaya Pilihanku kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya. Untuk artikel tentang tutorial-tutorial unik seputar teknologi, internet, dan komputer silahkan kesini : www.tutorinceptor.tech

Anda sekarang membaca artikel Lirik Lagu Kotak - Aku Percaya Pilihanku dengan alamat link https://musicblits.blogspot.com/2014/04/lirik-lagu-kotak-aku-percaya-pilihanku.html

Artikel Terkait